Pages

Share

Pesona Pantai Tiga Warna, Malang

Thursday 1 October 2015

Sumber : knalpot.com

Hy sobat, pasti cukup asing bagi kalian yang namanya Pantai Tiga Warna. Kira-kira seperti apa sih Pantai Tiga Warna yang merupakan salah satu objek wisata baru Di Malang. Dengan pengunjung yang tak pernah sepi setiap bulannya, bisa di pastikan bahwa Pantai Tiga Warna memang patut dicoba . Nah, Seperti apa Pantai Tiga Warna, yuk kita simak.

Lokasi Pantai Tiga Warna

Lokasi Pantai Tiga Warna Terletak di Desa Tambak Rejo, Kecamatan Sumber Manjing, Malang. Berjarak sekitar 74 Km Dari Kota Malang. Jika memilih melalui jalan utama antar kecamatan Memakan waktu sekitar 2 jam 30 menit. Itupun jika tidak terjadi macet Karena karena lalu lintas di Malang mulai ramai.

Cukup jauh dan melelah kan kah perjalanannya ? Tenang saja, di sepanjang perjalanan mendekati pantai 3 warna Anda akan ditemani suasana indah baik itu pedesaan ataupun bentang alam Yang sangat sayang untuk tidak diabadikan.

Sumber : java-men.blogspot.com
Apa saja yanh bisa dilakukan di Pantai Tiga Warna ?

Sesampainya di Pantai Tiga Warna, Hamparan pasir indah akan menyambut anda. lautnya yang biru juga mengajak Anda Untuk bermain. Selain menyenangkan pula untuk snorkling menyaksikan pemandangan biota laut yang menawan. Atau jika masih lelah, anda bisa sekedar piknik Sambil berjemur Di pinggir pantai. terakhir, Jangan lupa untuk mengabadikan momen indah amda dengan indahnya Pantai Tiga Warna.

sumber : ardiansyaheva.blogspot.com
Kapan ke Pantai Tiga Warna ?

Pantai Tiga Warna Memang tempat yang cocok Untuk mengisi liburan. karena keindahannya Sangat menawan dan Masih terawat baik. tapi ingat, anda juga Harus bertanggung jawab saat berwisata kesana. bawalah setidaknya 1 tarash bag untuk membungkus sampah pribadi andA. karena Sayang apabila keindahan pantai ini hilang karena tumpukan sampah.
Saat musim hujan jalanan di kota Malang cukup licin dan rawan kecelakaan. Hujan juga rutin datang di sore hari. Bahkan di daerah pesisir lebih sering dan sulit di prediksi. Jadi senaiknya anda berlibur ke Pantai Tiga Warna antara bulan Mei sampai pertengahan Oktober atau saat sedang musim kemarau.

Oke, sampai ketemu di Pantai Tiga Warna.

No comments:

Post a Comment

 

Obyek Wisata Padang

Most Reading

Tags